Sat Samapta Polresta Mamuju Patroli Blue Light di Wilayah Hukum Polresta Mamuju

MAMUJU-SULBARTA.Com – Sat Samapta Polresta Mamuju Polda Sulbar melaksanakan Sambang dan Patroli Blue light guna mengantisipasi Gangguan Kamtibmas di Wilayah hukum Polresta Mamuju Polda Sulbar, Kamis 1 juni 2023 Pukul 22:00 wita

Sat Samapta Polresta Mamuju melaksanakan patroli Blue light ke wilayah hukum Polresta Mamuju yaitu Pertamina simbuang,jln pengayoman,jln musakarim,jln Abdul Syakur,jln Andi depu,jln Urip sumaharjo,

Dalam kegiatan patroli tersebut, unit Patroli Sat Samapta Polresta Mamuju Briptu khaerul Nur Amal menyampaikan
maksud dan tujuan kegiatan ini membangun komunikasi dua arah antara masyarakat dan personil SAT SAMAPTA Polresta Mamuju serta bertukar nomor handphone agar memudahkan masyarakat klabupaten Mamuju untuk melaporkan apabila terjadi terjadi gangguan Kamtibmas,ungkapnya

Lanjut ia mengungkapkan untuk menjaga situasi kamtibmas tetap aman kondusif dalam wilayah hukum Polresta Mamuju,Pantauan aktivitas dan situasi kamtibmas, meminimalisir terjadinya tindak pidana diwilayah hukum polresta mamuju,memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga dengan senantiasa memperlihatkan kehadiran Polri ditengah-tengah masyarakat di malam hari,tutupnya

Semoga warga masyarakat akan merasa aman dan nyaman dengan kehadiran sat Samapta Polresta Mamuju Polda Sulbar dengan patroli blue light nya.dan situasi kamtibmas yang kondusif dapat selalu terjaga, tutupnya. (Rls)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *